Bos Realestate Paulus Totok Lusida Lego 376,5 Juta Saham Bintraco (CARS)

2022-09-14 07:38:21 - Bagikan ke Facebook Whatsapp Twitter

Ketua Umum Real Estate Indonesia (REI) Paulus Totok Lusida melepas 376,5 juta lembar saham atau 2,51 persen saham CARS dengan harga Rp119 per saham.

Bisnis.com, JAKARTA – Ketua Umum Realestate Indonesia (REI) Paulus Totok Lusida melepas sebagian saham PT Industri dan Perdagangan Bintraco Dharma Tbk. (CARS) sebesar 376,5 juta lembar saham.

Berdasarkan keterbukaan informasi perseroan, Paulus melepas 376,5 juta lembar saham atau 2,51 persen saham CARS dengan harga Rp119 per saham.

Dengan transaksi tersebut, kepemilikan saham Paulus di CARS berubah dari 1,4 miliar saham atau 9,32 persen menjadi 1,02 miliar saham atau 6,82 persen.

https://m.bisnis.com/market/read/20220913/192/1576992/bos-realestate-paulus-totok-lusida-lego-3765-juta-saham-bintraco-cars

Bagikan:

DISCLAIMER ON!

Pandangan diatas merupakan pandangan dari PanenSAHAM, dan kami tidak bertanggung jawab atas keuntungan atau kerugian yang diterima oleh investor dalam bertransaksi. Semua keputusan ada di tangan investor

Berita Menarik Lainnya: