Bangun 1 Juta Homepass, Link Net (LINK) Tarik Pinjaman dari BCA Rp3 Triliun

2023-09-18 08:03:29 - Bagikan ke Facebook Whatsapp Twitter

Link Net (LINK) mendapat fasilitas pinjaman sejumlah Rp3 triliun, dari Bank Central Asia (BBCA). Pinjaman tersebut berdurasi sepanjang 5 tahun. 

Transaksi tersebut dilakukan untuk membiayai pembangunan 1 juta homepass termasuk infrastruktur pendukungnya, modal kerja, dan mendukung kegiatan usaha perseroan. Di mana, Transaksi tidak memberikan dampak negatif bagi kondisi keuangan perseroan.


Sumber: Emitennews

Bagikan:

DISCLAIMER ON!

Pandangan diatas merupakan pandangan dari PanenSAHAM, dan kami tidak bertanggung jawab atas keuntungan atau kerugian yang diterima oleh investor dalam bertransaksi. Semua keputusan ada di tangan investor

Berita Menarik Lainnya: